-->

Lima Kesalahan Orang Tua yang Menjadikan Anak Minder!

Sumber: Sumber: http://pondokperubahan.com/cara-mengatasi-phobia-sosial/
Bernas.id - Setiap anak memiliki karakter berbeda, tetapi sesungguhnya tak ada anak yang dilahirkan dengan rasa takut apalagi tumbuh menjadi anak yang tidak percaya diri. Berdasarkan penelitian, persentase gen yang berpengaruh dalam kehidupan anak hanyalah 20%, sedangkan sisanya, 80% dipengaruhi oleh lingkungan. Di sinilah orang tua sebagai lingkungan pertama yang dikenal oleh seorang anak, berperan besar terhadap perkembangan mentalnya.
Sebagai orang tua, tentu Ayah dan Bunda tidak ingin melihat buah hatinya tumbuh terisolasi dari lingkungan sosial. Anak yang tidak percaya diri atau minder, biasanya tidak bisa bergaul sehingga teman-temannya pun menjauhinya, bahkan sebagian lagi menganggapnya sebagai anak yang aneh, karena tidak banyak bicara dan jarang menatap langsung kepada setiap orang yang ia temui. Anak minder, biasanya tidak berprestasi dalam bidang akademik serta tidak berani untuk mengekspresikan dirinya pada hal-hal yang ia sukai sehingga menjadi anak yang biasa-biasa saja di bidang non akademis.
Ayah - Bunda, bagi kalian yang ingn anak-anaknya tumbuh lebih percaya diri dan membanggakan kedua orang tuanya, hendaknya dapat introspeksi diri terhadap kesalahan-kesalahan kecil yang tidak disadari dalam pola asuh anak.
Berikut adalah kesalahan orang tua yang dapat menjadikan anak minder:
Baca tips lengkapnya di sini

You Might Also Like

0 comments